Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2020

Pembahasan Soal Penilaian Akhir Semester Ganjil Tematik Kelas 3 tahun 2020-2021

  Setelah membaca artikel Soal Penilaian Akhir Semester Ganjil Tematik Kelas 3 tahun 2020-2021 Maka akan lebih jelas dan akan lebih paham mengenai alasan apa yang melatarbelakangi sebuah jawaban yang ada di Soal Penilaian Akhir Semester Ganjil Tematik Kelas 3 tahun 2020-2021. Selamat membaca pembahasan berikut ini. 1.        Tidak membeda-bedakan teman saat bermain mencerminkan Pancasila sila ke …. a.        Pertama b.       Kedua c.        Ketiga d.       Keempat Kunci jawaban : b Pembahasan: Pancasila sila kedua berbunyi kemanusiaan yang adil dan beradab. Dari bunyi sila ke dua tersebut menunjukkan bahwa kita tidak boleh memperlakukan teman dengan perlakuan yang berbeda-beda meskipun teman kita berasal dari suku atau agama yang berbeda. Karena di negara kita mengutamakan keadilan tanpa membedakan antara satu dengan orang yang lain. 2.        Kewajiban berhubungan dengan … a.        Tugas b.       Tata tertib c.        Disiplin d.       Usaha Kunci ja

Soal Penilaian Akhir Semester Ganjil Tematik Kelas 3 tahun 2020-2021 beserta kunci jawabannya

  Selamat datang di blog berbagi ini. Kali ini sahabat kuliah akan membagikan soal-soal Penilaian Akhir Semester Ganjil   Kelas 3 tahun 2020-2021 beserta kunci   jawabannya. Saya rasa ini penting untuk dijadikan bahan bagi guru   untuk menginput nilai nanti saat PAS atau Penilaian Akhir Semester Ganjil   kelas untuk dijadikan sebagai Soal Penilaian Akhir Semester Ganjil Tematik Kelas 3 tahun 2020-2021. Apalagi saat ini kita sedang dalam proses pembelajaran daring atau online. Orang tua juga tentunya kalau dalam kondisi pandemic saat ini tentunya nggak akan betah kalau harus mikir sendiri jika mendampingi anak-anaknya saat belajar dirumah. Dengan ini juga saya harap bisa membantu wali murid kelas 3 SD agar bisa mendampingi putra-putrinya saat belajar di rumah. Dengan   soal latihan PAS ganjil Kelas 3 tahun 2020-2021 semoga bermanfaat bagi semua orang. Khususnya orang tua dan siswa yang sedang belajar dengan semangat di rumah saja. Selamat membaca sampai habis , biar wawasan adik